Essen Ikan Mas Aroma Seribu Bunga
Kamis, 14 Maret 2019
ikan mas,
mancing ikan mas,
master essen aroma seribu bunga ikan mas,
master umpan ikan mas
Edit
Selamat datang di website resmi kami. Salam Strike! Dan tidak lupa bagi anda pembaca setia artikel kami. Seperti biasanya disini kami selalu memberikan informasi-informasi menarik dan terbaru untuk anda semua, khususnya bagi para penggemar mancing mania. Pada kesempatan kali ini kami akan membahas mengenai Essen Ikan Mas Aroma Seribu Bunga.
Ikan mas adalah salah satu jenis ikan yang hidup di air tawar. Kita dapat menjumpainya seperti di sungai, muara, danau, situ, rawa-rawa, dll. Ikan mas hidup dengan baik di habitat tersebut. Atau yang paling mudah untuk menemukan ikan jenis ini kita bisa pergi ke kolam pemancingan, biasannya ikan mas yang dimasukan ke kolam ini langsung diambil dari pembudidaya. Bicara soal mancing ikan mas dikolam, ikan ini sering dijadikan sebagai bahan di ajang perlombaan mancing. Antara lain mancing ikan mas galatama, kilo gebrus, indukan, babon dan harian. Ikan mas sering memangsa serangga, cacing, laron, jangkrik, serta tumbuh-tumbuhan. Karena ikan ini bersifat omnivora atau pemakan segala. Jadi untuk memancingnya pun terbilang cukup mudah apabila kita sudah mengetahui cara atau strategi dengan benar dan tepat. Ikan Mas salah satu ikan populer dikalngan para pemancing, selain memiliki citarasa daging yang gurih serta lezat, ikan ini memiliki sensasi tarikan pada saat strike yang tak kalah seru dan menantang dari jenis ikan lainnya. Hal itu menjadi salah satu dari alasan para pemancing menjadikan ikan mas sebagai target utama incaran mereka. Ikan mas juga sudah menjadi ikan primadona bagi semua masyarakat, tak heran jika harga ikan mas dipasaran cukup mahal.
Baca Juga : Master Umpan Ikan Mas Terbukti Lebih Ampuh
Memancing ikan mas bisa dibilang susah-susah gampang, untuk menyiasati hal tersebut kita harus mempunyai teknik mancing ikan mas terlebih dahulu agar mendapatkan hasil yang maksimal. Terutama dalam penggunaan umpan. Umpan salah satu faktor keberhasilan seorang pemancing. Untuk itu anda meski menggunakan umpan jitu supaya mendapatkan ikan target yang banyak. Anda bisa menggunakan umpan alami yang disukai oleh ikan tersebut, atau anda juga bisa menggunakan umpan racikan sendiri dengan bahan-bahan yang disukai ikan mas. Umpan racikan paling ampuh untuk menaklukan ikan mas, karena umpan racikan memiliki tekstur yang unik dan juga aromanya begitu khas. Ikan mas akan lebih tertarik perhatiannya pada umpan racikan yang anda pakai. Para pemancing senior sudah pasti mengetahui cara meracik umpan yang jitu untuk ikan mas, akan tetapi bagi anda para pemula atau junior mancing pasti masih kebingungan dalam meracik umpan jitu untuk ikan mas tersebut. Untuk itu kami akan memberikan resep racikan umpan paling jitu untuk ikan mas dengan menggunakan bahan-bahan alami berkualitas serta mudah didapat dan pengolahannya pun terbilang cukup mudah. Simak selengkapnya.
Umpan Ikan Mas Pakai Umpan Putih Atau Pelet :
Catatan : khusus pelet, tidak usah di kukus
- Umpan putih 1 / pelet jitu 2 bungkus
- Deho 1 sendok
- Kinoy 1 sachet
- 1 telur asin ( kuningnya )
- Kroto 1 sdm atau tidak pakai kroto
- Master essen 5 tetes.
Catatan : khusus pelet, tidak usah di kukus
Master Essen Seribu Bunga merupakan salah satu produk essen terbaik unggulan kami yang terbuat dari saripati seribu bunga yang dikombinasikan dengan bahan berkualitas lainnya sehingga dipercaya sangat ampuh dalam hal menarik perhatian ikan, terutama ikan mas. Dalam pengolahannya essen seribu bunga ini dikemas secara higenis dan telah melalui proses tahap demi tahap agar kualitas dari produk ini masih tetap terjaga. Master Essen Seribu Bunga ini memiliki aroma yang sangat khas dan tahan lama berada di dalam air. Selain itu Master Essen Seribu Bunga dapat merangsang nafsu makan ikan menjadi bertambah dan menjadi rakus. Dengan begitu umpan racikan anda akan menjadi sasaran pertama kan mas.
Salah satu keunggulan dari Master Essen Seribu Bunga yaitu diantaranya dapat bertahan disegala jenis air, faktor cuaca, kondisi kolam, bahkan ditempat mancing lainnya. Produk ini menjadi alternatif bagi anda yang ingin mendapatkan ikan target dalam waktu yang cepat. Master Essen Seribu Bunga ini telah teruji coba oleh para pemancing juara diberbagai daerah di tanah air. Dan terbukti hasilnya sangat memuaskan. Kelebihan dari produk ini yaitu mampu meningkatkan performa umpan yang anda pakai, baik itu umpan alami maupun umpan racikan. Dan sangat cocok apabila anda yang suka mengikuti perlombaan mancing. Master Essen Seribu Bunga ini telah bersegel dan jaminan mutu, jadi tentunya produk ini tidak mengandung zat-zat kimia berbahaya. Jadi aman buat ikan dan juga untuk kita nanti setelah mengkonsumsi ikan hasil tangkapan tersebut.
Keterangan Produk:
Bagi anda yang berminat dengan Master Essen Aroma Seribu Bunga Ikan Mas ini, anda bisa order sekarang juga dengan cara mengirim format pemesanannya pada kami seperti dibawah ini :
- Nama : Master Essen Seribu Bunga
- Harga : Rp. 130.000/Botol
- Isi : 30 ml
- Aroma : Wangi
- Cara Pemakaian : Teteskan 3-5 tetes ke setiap 1 ons umpan
- Bagus dipakai ketika mancing di siang atau malam hari
- Cocok digunakan untuk mancing galatama, kilo gebrus, harian, babon dan indukan.
Bagi anda yang berminat dengan Master Essen Aroma Seribu Bunga Ikan Mas ini, anda bisa order sekarang juga dengan cara mengirim format pemesanannya pada kami seperti dibawah ini :
CARA PEMESANAN
Ketik DT-MESB : Jumlah Pesanan : Nama : Alamat Lengkap : No.Hp/Telepon
Kirim Ke SMS/WA 081.322.389.330
CONTOH PEMESANAN
DT-MESB : 2 Botol : Endang Jamadi : Jl.Madesa Situgunting Rt.03/06, Kel.Kopo Kec.Bojong Loa Kaler, Kota Bandung : 082.222.972.xxx
Kirim Ke SMS/WA 081.322.389.330
Catatan :
Jika anda berkediaman di daerah Kota Tasikmalaya dan sekitarnya kami
bisa mengantarkan pesanan langsung ke tempat anda, atau anda juga bisa
berkunjung langsung ke toko kami. Apabila anda berada diluar daerah
seperti di kota-kota besar seluruh Indonesia antara lain Kota Jakarta,
Bandung, Bogor, Depok, Bekasi, Tangerang, Surabaya, Bantul, Malang,
Boyolali, Semarang, Banyuwangi, Garut, Makassar, Majalengka, Sukabumi,
Cirebon, Samarinda, Balikpapan, Pontianak, Lampung, Medan, Makassar,
Palembang, Manado, NTT, NTB, Blitar, Nganjuk, Bali, Maluku, Jayapura dan
daerah lainnya, kami siap untuk mengirim barang ke tempat anda dengan
menggunakan jasa pengiriman JNE, J&T dan POS.
Alamat Kami Di :
Jl.Noenoeng Tisnasaputra Rt.03/011, Kec.Tawang
Kota Tasikmalaya, 46115
SMS/WA 081.322.389.330
0 Response to "Essen Ikan Mas Aroma Seribu Bunga"
Posting Komentar